SURAT EDARAN No. 026/SE-DPN PERADI/III/2023
Perihal : Pemberitahuan Libur Hari Raya Nyepi dan Perubahan Jam Operasional Sekretariat Nasional PERADI selama Bulan Ramadhan 1444 H Kepada Yang Terhormat, Pengurus DPN dan DPC PERADI…
Perihal : Pemberitahuan Libur Hari Raya Nyepi dan Perubahan Jam Operasional Sekretariat Nasional PERADI selama Bulan Ramadhan 1444 H Kepada Yang Terhormat, Pengurus DPN dan DPC PERADI…
Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN PERADI) dalam hal ini Dr. Luhut MP Pangaribuan, S.H.,LL.M., selaku Ketua Umum dan Imam Hidayat, S.H.,M.H., selaku Sekretaris Jenderal telah secara resmi mengajukan…
Tim Advokat Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI) memberikan keterangan resmi atas substansi dari Putusan PTUN Perkara Nomor 251/G/2022/PTUN-JKT sebagai berikut : 1. Bahwa para pihak dalam perkara ini adalah PERADI Soho…
“Menjadi Advokat Berkualitas dan Berintegritas melalui PKPA.” Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) yang diselenggarakan oleh Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI) bekerjasama dengan Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FH UI) telah resmi dibuka…
Ujian Profesi Advokat Perhimpunan Advokat Indonesia (UPA PERADI) bekerjasama dengan DPC PERADI Mataram telah selesai dilakukan pemeriksaan. Pada Kamis 02 Februari 2023, Satuan Kerja UPA DPN PERADI melalui rapat, telah…
“Bersama memperkuat hak dan perlindungan perempuan” Konvensi Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi terhadap Perempuan (CEDAW) adalah sebuah konvensi internasional yang memfokuskan pada hak asasi perempuan dan penghapusan diskriminasi terhadap mereka. Dalam…
PERADI Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Bandung membuka pendaftaran Pengangkatan dan Penyumpahan Advokat di Pengadilan Tinggi Bandung Pendaftaran: 5 Januari 2023 – 10 Februari 2023 Lokasi Pendaftaran: Sekretariat DPC PERADI Bandung,…
PERADI Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Tangerang Raya membuka pendaftaran Pengangkatan dan Penyumpahan Advokat di Pengadilan Tinggi Banten Pendaftaran: 8 Desember 2022 – 21 Februari 2023 Lokasi Pendaftaran: Sekretariat DPC PERADI…
Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN PERADI) telah melakukan pengangkatan terhadap 16 calon Advokat PERADI di wilayah Hukum Pengadilan Tinggi (PT) Yogyakarta bertempat di Rich Hotel Yogyakarta, Senin (05/12).…
Ujian Profesi Advokat Perhimpunan Advokat Indonesia (UPA PERADI) bekerjasama dengan CLE FH UI dan DPC PERADI Batam Raya diikuti oleh total 113 peserta telah selesai dilakukan pemeriksaan. Pada Kamis 24…